|
Tecno kembali memperluas lini Pova Series di Indonesia setelah sebelumnya merilis Pova 7 4G pada akhir Juni. Pada awal Juli 2025, pabrikan asal Tiongkok ini resmi menghadirkan tiga model terbaru, yakni Tecno Pova 7 5G, Pova 7 Ultra, dan Tecno Pova Curve 5G.
Dari ketiganya, Pova Curve 5G langsung mencuri perhatian karena menjadi smartphone Tecno pertama yang mengusung desain layar melengkung, sekaligus tampil dengan bodi paling tipis dan ringan di keluarga Pova generasi terbaru.
SPESIFIKASI
IP64 dust tight and water resistant (water splashes)
Auxiliary lens
Features: LED flash, HDR, panorama
Video: 4K@30fps, 1080p@30fps
Video: 4K@30fps, 1080p@30fps
PENUTUP
Dengan layar AMOLED lengkung 6,78 inci ber-refresh rate 144Hz, desain bodi tipis 7,5 mm, performa Dimensity 7300 Ultimate, serta fitur khas seperti FreeLink dan PinPoint Nav 2.0, Tecno Pova Curve 5G menawarkan pengalaman berbeda di segmen ponsel menengah.
Meski kapasitas baterainya lebih kecil dibanding varian Pova lainnya, smartphone ini tetap menarik berkat desain premium, bobot ringan, dan performa yang mumpuni untuk aktivitas harian maupun gaming.
Dibanderol Rp 3,499 juta, Tecno Pova Curve 5G menjadi alternatif menarik bagi pengguna yang menginginkan ponsel stylish dengan layar melengkung dan spesifikasi modern di kelasnya.
Info!
Apabila terdapat kesalahan atau ketidaksesuaian pada informasi di atas, silakan hubungi kami agar dapat segera kami perbaiki.